Format RAB Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa Tahun 2021

FormatAdministrasiDesa - RAB Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa adalah dokumen rencana anggaran belanja sekaligus pedoman pelaksanaan kegiatan pelatihan pengelolaan keuangan di desa. Sehingga kita perlu menyusun dengan baik RAB Pelatihan di Desa ini.

Untuk meningkatkan kinerja dan kapasitas pelaksanaan pengelolaan keuangan desa, maka Pemerintah Desa dapat merencanakan kegiatan Pelatihan/Bimtek/sosialisasi/workshop. Perencanaan kegiatan pelatihan ini juga harus disertai dengan dokumen Rencana Anggaran Belanja (RAB) yang dapat dipertanggungjawabkan.

<img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi0tWU8g1RTX1Y88KZ3J96J58QWNEXzDUFnCQpbpSaGZQJf6fiYAdJLpuLcNk5FJOuO53o2z0SMGiXu6Fh4YPbZT4IEyl6l414BgWFfVqDQD-3VjKzj6LvY9wZL8HgTXtNOJSybW0LOWYI/s320/rab-pelatihan-pengelolaan-keuangan-desa.png" alt="Download Contoh Format RAB Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa di Desa terbaru Excel dan PDF"/>
#RAB Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa

Baca Juga : Contoh RAB Pelatihan Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa

Mau download contoh RAB (Rencana Anggaran Biaya) Kegiatan Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa tahun 2021 dalam bentuk format Excel (XLS) dan PDF terbaru? Bagaimana contoh RAB Kegiatan Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa 2021 dalam bentuk format Excel/XLS dan PDF?

Kegiatan pelatihan ini bisa saja misalnya mengenai sosialisasi Permendagri 20 tahun 2018 atau pelatihan/sosialisasi Perbup pengelolaan keuangan desa 2021. Atau yang lainnya, bisa dikembangkan sendiri.

Baca Juga :
Secara umum Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa meliputi :
  • Belanja honor
  • Belanja uang saku
  • Belanja ATK
  • Belanja Sewa
  • Belanja Transpor
  • Dan lain-lain
Pelaksana Kegiatan atau TPK Desa yang telah ditunjuk oleh Kepala Desa, harus merancang RAB ini sedari awal. Agar tujuan dan sasaran (output) kegiatan pelatihan ini dapat terwujud sesuai harapan.

Lebih lanjut lihat : SK TPK Desa Terbaru 2021

Untuk Anda yang mencari contoh format RAB Kegiatan Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa dalam bentuk format Excel (XLS) dan PDF, silahkan download pada link dibawah ini :

Contoh RAB Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa (Format Excel)


Alternatif Download :

Contoh RAB Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa (Format Excel)

(Link donwload nya akan kami update nanti)

Filenya telah dialihkan di artikel berikut ini:

Cek selengkapnya: Kumpulan Contoh RAB (Lengkap)

Untuk itu jikalau Sobat Desa mau, kami rekomendasi-kan agar sobat desa mengikuti blog kami melalui email. Kolom email ada di sisi blog (sidebar). Dengan memasukkan email Anda ke kolom subscribe email blog ini, maka sobat Desa bisa setiap saat memperoleh informasi terbaru dan ter-update dari Blog Kami, langsung melalui email sobat Desa. Ini hanya saran aja!

Untuk contoh-contoh RAB Pelatihan di Desa lainnya dan format administrasi desa, dapat sobat Desa cari di Blog ini. Sobat desa dapat mencari melalui kotak pencarian cepat "Cari Apa Saja" di bagian atas blog ini. Atau melalui menu, atau cara lainnya.

Jika ada masukan dan saran atau apapun itu dari Anda jangan sungkan untuk berbagi dengan Kami. Silahkan pada kolom komentar Blogger dibawah artikel ini.

Demikian artikel mengenai "RAB Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa Tahun 2021" semoga bermanfaat bagi Anda semua. Mohon maaf jika ada kekeliruan.

Terima kasih sudah datang di Blog Format Administrasi Desa - Portal Referensi dan Preferensi Format Desa Se-Indonesia.

Penulis - Muliati
Terima kasih telah membaca artikel di Web-Blog FORMAT ADMINISTRASI DESA yang berjudul: Format RAB Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa Tahun 2021. Konten tersebut mengulas tentang Untuk Anda yang mencari contoh format RAB Kegiatan Pelatihan Pengelolaan Keuangan Desa dalam bentuk format Excel (XLS) dan PDF, silahkan download pada.

Silahkan bagikan artikel ini ke media sosial kamu, jika memang dirasa dapat memberi manfaat kepada orang lain. Terima kasih!
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget